- majoo blog
- Inspirasi
- Bangkitkan Perekonomian, Saatnya UMKM Go Digital
Bangkitkan Perekonomian, Saatnya UMKM Go Digital
15 Nov 2020
Meski sempat terjadi penurunan transaksi e-commerce pada awal pandemi, tak butuh waktu lama bagi pasar digital Indonesia untuk menggeliat kembali. Bahkan, total transaksi per Agustus 2020 meningkat hampir 400% dibanding tahun 2018.
Kita dapat melihat bahwa potensi pasar digital Indonesia sangat besar. Namun, baru sekitar 15% dari total UMKM yang terhubung dengan ekosistem digital. Padahal, UMKM tentu dapat tumbuh lebih baik bila go digital.
Artikel Terbaru
- 01
- 02
- 03
Subscribe Daily majoo
Dapatkan notifikasi update Daily majoo di email kamu.
Related Article
Riset Pasar, Kunci Bisnis Maju Ala Kopi Tuku
Riset pasar adalah salah satu kunci bisnis maju. Yuk lihat yang dilakukan Kopi Tuku hingga bisa seperti sekarang!
27 Jan 2020
Pelanggan adalah Teman! 5 Alasan Bisnismu Wajib Punya CRM
Dengan memiliki dan menjalankan sistem CRM, kamu akan tahu persis strategi apa yang harus diambil untuk membuat para customer makin betah berbisnis denganmu
10 Jun 2022
Menjajaki Bisnis Laundromat yang Sedang Naik Daun
Bisnis laundromat sedang naik daun belakangan ini. Apa yang membuat pelanggan beralih dari laundry kiloan? Apakah bisnis laundry koin ini menguntungkan?
10 Feb 2020
Inilah 7 Keuntungan Menggunakan Strategi Omnichannel!
Setiap bisnis tidak bisa lagi mengabaikan revolusi digital sehingga sudah saatnya bisnis menerapkan strategi omnichannel.
10 Jan 2022
Rp
per bulan/outlet *dibayar tahunan
129rb





Upgrade level bisnismu sekarang
Tersedia cicilan paket dan perangkat melalui Bank Raya. Cek di sini